Di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, ada sebuah kampung yang memiliki nama unik. Bernama Kampung Koplak, letaknya di Jalan Pandanaran, Kelurahan Siswodipuran, Kecamatan Boyolali. Apa alasan di balik pemberian nama 'Koplak'?
Di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, ada sebuah kampung yang memiliki nama unik. Bernama Kampung Koplak, letaknya di Jalan Pandanaran, Kelurahan Siswodipuran, Kecamatan Boyolali. Apa alasan di balik pemberian nama 'Koplak'?