Ketua Umum Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI), Jimly Asshiddiqie, mengajak seluruh umat Islam untuk mempersiapkan diri menghadapi tatanan kehidupan baru atau new normal. Dalam khotbah Jumat, Jimly menyebut new normal dapat dimulai dari tempat ibadah.