Nekat Buka, Tempat Hiburan Malam di Surabaya Kena Razia

20DETIK

   |   
68,099 Views | Sabtu, 13 Jun 2020 09:55 WIB

Petugas gabungan melakukan razia tempat hiburan malam di Surabaya. Hasilnya, ada 3 tempat yang nekat buka di tengah masa transisi new normal.

Deny Prastyo Utomo - 20DETIK