Before-After Daerah Terdampak Banjir Luwu Utara Melalui Citra Satelit

20DETIK

   |   
11,707 Views | Minggu, 19 Jul 2020 17:16 WIB

Tim Lapan menampilkan kondisi sebelum dan sesudah banjir bandang Luwu Utara di daerah-daerah terdampak melalui citra satelit. Terlihat daerah-daerah tersebut mengalami kerusakan yang cukup parah.

Khartika Nur Atikah - 20DETIK