Nisan Warna-warni Pemakaman Covid-19 di Surabaya

20DETIK

   |   
9,068 Views | Rabu, 22 Jul 2020 05:48 WIB

Sejumlah nisan di TPU Keputih blok khusus COVID-19 dicat warna-warni. Pengecatan pada nisan tersebut bertujuan sebagai penanda saat keluarga berziarah.

Amir Baihaqi - 20DETIK