Datangi Komisi Kejaksaan, MAKI Laporkan Dugaan Tipikor Jaksa Pinangki

20DETIK

   |   
20,282 Views | Selasa, 11 Agu 2020 16:00 WIB

Koordinator Masyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI), Boyamin Saiman, mendatangi Komisi Kejaksaan untuk menyerahkan dokumen terkait dugaan tindak pidana korupsi yang dilakukan jaksa Pinangki Sirna Malasari. Dokumen tersebut langsung diterima oleh Ketua Komisi Kejaksaan, Barita Simanjuntak.

Khartika Nur Atikah - 20DETIK