Acara KAMI di Surabaya Dapat Penolakan, DPR: Semua Harus Tahan Diri

20DETIK

   |   
17,219 Views | Selasa, 29 Sep 2020 12:54 WIB

Acara Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) di Surabaya, Jawa Timur, mendapatkan penolakan dari massa Surabaya Adalah Kita hingga berujung disetop polisi. Wakil Ketua DPR, Sufmi Dasco Ahmad, meminta semua pihak menahan diri.

Satria Kusuma - 20DETIK