Polisi Curigai Petugas Lapas Tangerang dalam Kaburnya Cai Changpan

20DETIK

   |   
8,343 Views | Rabu, 30 Sep 2020 17:06 WIB

Polisi menyelidiki adanya kemungkinan adanya keterlibatan dari petugas Lapas Tangerang atas kaburnya Cai Changpan. Polisi juga menemukan beberapa alat bukti yang digunakan Cai untuk kabur dari selnya.

Iswahyudi - 20DETIK