Kampanye Paslon di Kepri Nekat Berkerumun, Ancaman Pidana Menanti

20DETIK

   |   
4,935 Views | Jumat, 02 Okt 2020 23:59 WIB

Penjabat Sementara (Pjs) Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Bahtiar Baharuddin akan mengawal ketat Pilkada 2020. Bahtiar menyebut akan menindak tegas pasangan calon (paslon) yang masih nekat melanggar protokol kesehatan, salah satunya proses pidana.

Gusti Ramadhan Alhaki - 20DETIK