Unjuk rasa menolak omnibus law di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), berujung ricuh. Polisi menangkap 73 orang yang dianggap melakukan kericuhan pada saat demonstrasi.
Unjuk rasa menolak omnibus law di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), berujung ricuh. Polisi menangkap 73 orang yang dianggap melakukan kericuhan pada saat demonstrasi.