Saksi: Massa Bakar dan Menjarah Halte TransJ Senen

20DETIK

   |   
4,185 Views | Jumat, 09 Okt 2020 13:38 WIB

Halte TransJakarta dan Grand Theater Senen dibakar massa pendemo tolak omnibus law UU Cipta Kerja. Menurut saksi mata, massa juga turut menjarah barang-barang yang ada.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK