Menag ke Habib Rizieq: Agama Mengajarkan Ketertiban!

20DETIK

   |   
20,748 Views | Rabu, 18 Nov 2020 15:09 WIB

Menteri Agama RI Fachrul Razi mengimbau kepada Habib Rizieq Syihab untuk menjaga ketertiban. Hal ini menyusul acara Maulid Nabi dan pernikahan anak Rizieq yang menimbulkan kerumunan dan melanggar protokol kesehatan.

Ashri Fathan - 20DETIK