Pinangki Sirna Malasari tetiba menangis saat sidang pemeriksaan saksi Senin (30/11). Air matanya tak terbendung saat sang adik, Pungki Primarini bersaksi menyinggung soal ayah yang sedang sakit.
Pinangki Sirna Malasari tetiba menangis saat sidang pemeriksaan saksi Senin (30/11). Air matanya tak terbendung saat sang adik, Pungki Primarini bersaksi menyinggung soal ayah yang sedang sakit.