Pengamat: Sleeper Cell Teroris Bukan Berarti Mereka Diam

20DETIK

   |   
3,411 Views | Minggu, 20 Des 2020 10:12 WIB

Mabes Polri mengungkap kotak amal menjadi sumber pendanaan kelompok teroris Jemaah Islamiyah. Termasuk pendanaan mandiri dari anggota yang sudah bekerja dari berbagai profesi. Pengamat intelijen dan terorisme menilai kegiatan ini termasuk dalam konsolidasi mereka.

Iswahyudi - 20DETIK