Sejumlah terduga teroris di Makassar ditangkap Densus 88 Antiteror Polri beberapa waktu lalu. Mereka disebut-sebut anggota Front Pembela Islam (FPI).
Salah satunya yang ditangkap bernama Ahmad Aulia anggota FPI Makassar yang berbaiat kepada Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) pimpinan Abu Bakar al-Baghdadi. Ini Pengakuannya.