Lima belas pelaut Turki yang diculik oleh bajak laut di Afrika barat bulan lalu kembali ke Turki pada Minggu (14/2) pagi. Mereka dibawa ke Kedutaan Besar Turki di Abuja, Nigeria pada Sabtu (13/2) pagi dengan pengamanan ketat.
Lima belas pelaut Turki yang diculik oleh bajak laut di Afrika barat bulan lalu kembali ke Turki pada Minggu (14/2) pagi. Mereka dibawa ke Kedutaan Besar Turki di Abuja, Nigeria pada Sabtu (13/2) pagi dengan pengamanan ketat.