Diawali Getaran, Belasan Sumur di Klaten Mendadak Ambles

20DETIK

   |   
10,548 Views | Rabu, 17 Feb 2021 19:36 WIB

12 sumur gali di rumah warga Desa Jungkare, Kecamatan Karanganom, Klaten, ambles bertahap ditelan bumi sejak tanggal 7 - 17 Februari ini. Polisi dan BPBD turun tangan.

Achmad Syauqi - 20DETIK
Tags: