Kajian Vila Mutiara di Balik Aksi Bomber Bunuh Diri Makassar

20DETIK

   |   
19,538 Views | Senin, 29 Mar 2021 18:52 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membeberkan pelaku bom bunuh diri di Makassar, L, berada dalam lingkaran kajian vila mutiara. Kajian ini mengajarkan doktrin hingga menyiapkan bahan peledak. Empat orang ditangkap terkait hal ini.

Hermawan Mappiwali - 20DETIK