Heroik! Aksi Pria India Selamatkan Bocah yang Terjatuh ke Rel Kereta

20DETIK

   |   
12,314 Views | Rabu, 21 Apr 2021 13:12 WIB

Aksi heroik seorang petugas kereta api di India terekam kamera CCTV. Saat itu petugas dengan sigap menolong bocah yang terjatuh ke rel kereta api.

Rahmatia Miralena - 20DETIK