Koordinator Humas RSD Covid-19 Wisma Atlet, Letkol TNI AL M. Arifin membenarkan video keadaan ruang UGD di Wisma Atlet pada Senin (14/6) malam. Namun pihak Wisma Atlet sendiri sudah menangani tumpukan pasien Covid-19 tambahan itu.
Koordinator Humas RSD Covid-19 Wisma Atlet, Letkol TNI AL M. Arifin membenarkan video keadaan ruang UGD di Wisma Atlet pada Senin (14/6) malam. Namun pihak Wisma Atlet sendiri sudah menangani tumpukan pasien Covid-19 tambahan itu.