Respons KPK Terkait Temuan Komnas HAM soal Pelanggaran TWK

20DETIK

   |   
12,293 Views | Senin, 16 Agu 2021 22:18 WIB

KPK menanggapi temuan Komnas HAM yang menyebut ada pelanggaran terkait tes wawasan kebangsaan (TWK) dalam alih status pegawai KPK. KPK memastikan bahwa proses TWK sesuai peraturan perundang-undangan.

Gusti Ramadhan A - 20DETIK