Presiden Afghanistan: Saya Tak Pernah Berniat Melarikan Diri

20DETIK

   |   
44,955 Views | Kamis, 19 Agu 2021 06:15 WIB

Presiden Afghanistan, Ashraf Ghani, kini berada di Uni Emirat Arab (UEA) setelah negaranya dikuasai oleh Taliban. Ghani mengaku pergi untuk menghindari pertumpahan darah.

Ashri Fathan - 20DETIK