PDIP DKI khawatir ada persaingan politik antara Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria setelah keduanya berbeda suara soal sanksi Holywings Kemang. Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Fraksi Gerindra, M Taufik, menepis anggapan tersebut.