Jalur Layang Stasiun Manggarai Dapat Pecah Mobilitas Penumpang

20DETIK

   |   
2,966 Views | Minggu, 26 Sep 2021 23:11 WIB

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) sudah mulai mengoperasikan jalur layang di Stasiun Manggarai sejak Sabtu (25/9). VP Corporate Communications PT KCI, Anne Purba mengatakan jalur layang track Bogor line bisa memecah mobilisasi penumpang untuk transit.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK