Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) atau Bandara Kertajati di Majalengka tampak sepi penumpang di tengah hantaman pandemi Covid-19. Namun, Direktur Utama BJB Salahudin Rafi mengaku pihaknya tetap optimis penerbangan domestik akan bangkit diprediksi pada 2023 mendatang.