SD Negeri Satu Atap 2 Dongko yang Kini Tak Lagi Beratap

20DETIK

   |   
5,678 Views | Senin, 01 Nov 2021 21:44 WIB

Atap ruang kelas di SD Negeri Satu Atap 2 Dongko, Trenggalek, Jawa Timur, roboh pada Minggu (31/10) pagi. Ambruknya atap tersebut terjadi saat hujan deras mengguyur selama dua hari belakangan. Diduga kondisi atap juga telah lapuk.

Adhar Muttaqin - 20DETIK