Kemang Utara Jaksel Banjir, Puluhan Kendaraan Terpaksa Putar Balik

20DETIK

   |   
10,783 Views | Jumat, 12 Nov 2021 22:01 WIB

Banjir masih merendam kawasan Kemang Utara IX, Jakarta Selatan, hingga Jumat (12/11) malam. Akses jalan menuju Mampang dan Pasar Minggu ditutup dan akibatnya sejumlah kendaraan terpaksa memutar balik.

Fandi Akbar S - 20DETIK