Kepala Kantor Staf Kepresidenan RI, Moeldoko mengunjungi Wisma Atlet Pademangan, Jumat (26/11). Dalam kunjungannya, Moeldoko mengingatkan masyarakat akan potensi Covid-19 saat perayaan Nataru.
Kepala Kantor Staf Kepresidenan RI, Moeldoko mengunjungi Wisma Atlet Pademangan, Jumat (26/11). Dalam kunjungannya, Moeldoko mengingatkan masyarakat akan potensi Covid-19 saat perayaan Nataru.