Direktur Utama PT Transportasi Jakarta (TransJakarta), Mochammad Yana, menyambangi Ditlantas Polda Metro Jaya, Kamis (9/12). Pihaknya akan menggandeng Polda Metro Jaya untuk menekan angka kecelakaan TransJakarta.
Direktur Utama PT Transportasi Jakarta (TransJakarta), Mochammad Yana, menyambangi Ditlantas Polda Metro Jaya, Kamis (9/12). Pihaknya akan menggandeng Polda Metro Jaya untuk menekan angka kecelakaan TransJakarta.