Kawasan Bundaran HI Ramai Warga Berolahraga Pagi Ini

20DETIK

   |   
1,835 Views | Minggu, 12 Des 2021 09:15 WIB

Kawasan Bundaran HI, Jakarta Pusat, pada Minggu (12/12) pagi terlihat ramai. Tampak aktivitas warga berolahraga, baik berjalan kaki maupun bersepeda.

Bagus putra laksana - 20DETIK