Keluarga Eks Dirut TransJakarta, Alm Sardjono Jhony, mendesak Anggota DPRD DKI, Adi Kurnia Setiadi segera mengklarifikasi dan meminta maaf atas pernyataan soal Dirut Transjakarta rapat sambil nonton belly dance. Lantaran pihak keluarga menilai pernyataan Adi tak sesuai dengan fakta yang terjadi.