Survei SMRC: Elektabilitas Ganjar Melesat Naik, Prabowo Dipepet!

20DETIK

   |   
12,009 Views | Rabu, 29 Des 2021 14:28 WIB

Hasil survei Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC) menunjukkan Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto sebagai calon presiden 2024 terkuat sejauh ini. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo memepet elektabilitas Prabowo.

Auli Risyda - 20DETIK