Pihak Edy Mulyadi Bandingkan Kasusnya dengan Arteria Dahlan

20DETIK

   |   
32,759 Views | Jumat, 28 Jan 2022 15:50 WIB

Kuasa hukum Edy Mulyadi Herman Kadir bandingkan kasus ujaran kebencian Edy Mulyadi dengan kasus Arteria Dahlan. Menurutnya, Mabes Polri tebang pilih menangani permasalahan hukum kasus ujaran kebencian.

Aulia Risyda - 20DETIK