Plt Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, merencanakan fly over Kopo di Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, bisa beroperasi pada Lebaran mendatang. Harapan ini agar fly over tersebut bisa mengurai kemacetan.
Plt Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, merencanakan fly over Kopo di Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, bisa beroperasi pada Lebaran mendatang. Harapan ini agar fly over tersebut bisa mengurai kemacetan.