Satgas Madago Raya menembak mati salah satu DPO teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) Poso bernama Suhardin alias Hasan Pranata di Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah. Tindakan tegas ini dilakukan lantaran DPO Suhardin melawan saat hendak ditangkap.