Nurhayati (42), sosok perempuan berpakaian serba putih yang mengetuk pintu-pintu rumah warga di Kabupaten Pringsewu, Lampung telah dikembalikan polisi ke pihak keluarga. Bahkan yang bersangkutan sudah membikin permohonan maaf karena terlilit pinjaman online.