Polri Luruskan soal CCTV di Kasus Brigadir J

20DETIK

   |   
100,594 Views | Sabtu, 23 Jul 2022 16:12 WIB

Polri memberikan klarifikasi terkait penemuan CCTV yang ditemukan dalam kasus penembakan Brigadir J. Polri menjelaskan CCTV yang ditemukan berada di luar rumah Irjen Ferdy Sambo.

Ori Salfian - 20DETIK