Menpora Desak PSSI dan LIB Investigasi Tragedi Kanjuruhan

20DETIK

   |   
13,270 Views | Minggu, 02 Okt 2022 10:42 WIB

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali mendesak PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) melakukan investigasi terkait tragedi Kanjuruhan. Zainudin juga menyesalkan tragedi merenggut ratusan orang meninggal dunia.

Ori Salfian - 20DETIK