21 KK di Bali Terisolasi Selama Setahun karena Jembatan Putus

20DETIK

   |   
2,626 Views | Kamis, 06 Okt 2022 20:12 WIB

Sudah setahun jembatan di Banjar Nusamara, Desa Yehembang Kangin, Kecamatan Mendoyo, Jembrana, Bali putus dan tak diperbaiki. Akibatnya, 21 kepala keluarga (KK) terisolir.

I Ketut Suardika - 20DETIK