Jokowi Ucapkan Belasungkawa atas Kepergian Nomo Koeswoyo

20DETIK

   |   
8,276 Views | Kamis, 16 Mar 2023 12:57 WIB

Presiden RI Joko Widodo mengucapkan belasungkawa atas kepergian Nomo Koeswoyo 'Koes Bersaudara'. Hal itu disampaikan melalui karangan bunga yang baru tiba di rumah duka Kamis (16/3) siang.

Tim 20Detik - 20DETIK