Sempat heboh aksi warga yang memaksa berekreasi di pantai saat Nyepi di Desa Sumberklampok, Buleleng. Dua oknum yang sempat membuka paksa portal dan bersitegang dengan pecalang pun menyampaikan permintaan maaf.
Sempat heboh aksi warga yang memaksa berekreasi di pantai saat Nyepi di Desa Sumberklampok, Buleleng. Dua oknum yang sempat membuka paksa portal dan bersitegang dengan pecalang pun menyampaikan permintaan maaf.