Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA) Priandhi Satria menyebut ada beberapa syarat agar Sirkuit Mandalika bisa menggelar balap mobil. Mulai dari penambahan ban di pinggir sirkuit hingga pengecatan ulang di garis start.
Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA) Priandhi Satria menyebut ada beberapa syarat agar Sirkuit Mandalika bisa menggelar balap mobil. Mulai dari penambahan ban di pinggir sirkuit hingga pengecatan ulang di garis start.