Anggota DPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Habiburokhman, bersyukur dengan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan sistem pemilu dan tetap coblos caleg. Menurutnya sistem proporsional terbuka menjadi harapan sebagian besar masyarakat Indonesia.