Sadis! Tersangka Mutilasi Rebus Tubuh Korban Untuk Hilangkan Jejak

20DETIK

   |   
81,847 Views | Selasa, 18 Jul 2023 21:30 WIB

Selain memutilasi, duet tersangka W dan RD juga tega merebus tubuh korbannya yang berinisial R. Tujuannya untuk menghilangkan identitas korban. Dengan harapan sidik jari hilang dan tak terlacak polisi. Namun potongan tangan kiri yang ditemukan di Turi, Sleman justru membuka tabir kejahatan keduanya. Terbukti dengan terlacak identitas korban melalui sidik jari.

Agus Septiawan - 20DETIK