Ugal-ugalan Berkendara, Bocah SMP di Gowa Seruduk Sejumlah Pemotor

20DETIK

   |   
33,849 Views | Rabu, 02 Agu 2023 11:46 WIB

Siswa SMP pengendara motor menabrak sejumlah pengendara lainnya di Kabupaten Gowa. Diduga motor yang dikendarai siswa tersebut kehilangan kendali saat kecepatan tinggi.

Ibnu Munsir - 20DETIK