Besarnya Api Truk Tangki BBM yang Kebakaran di Tol Belmera Medan

20DETIK

   |   
33,434 Views | Jumat, 04 Agu 2023 09:43 WIB

Truk tangki pengangkut bahan bakar minyak (BBM) terbakar di ruas tol Belawan-Medan-Tanjung Morawa (Belmera). Insiden itu terjadi pada Kamis (3/8) malam sekitar pukul 19.30 WIB.

20Detik - 20DETIK