Mahkamah Konstitusi (MK) menolak tiga gugatan terkait batas usia capres-cawapres dari PSI, Partai Garuda dan sejumlah kepala daerah. Setelah putusan itu dibacakan, massa yang menggelar aksi demonstrasi di Patung Kuda membubarkan diri.
Mahkamah Konstitusi (MK) menolak tiga gugatan terkait batas usia capres-cawapres dari PSI, Partai Garuda dan sejumlah kepala daerah. Setelah putusan itu dibacakan, massa yang menggelar aksi demonstrasi di Patung Kuda membubarkan diri.