PBB: 72 Persen Perumahan di Gaza Telah Hancur

20DETIK

   |   
15,786 Views | Jumat, 03 Mei 2024 09:36 WIB

PBB menyatakan 72 persen perumahan di Gaza telah hancur terhitung sejak invasi Israel pada Oktober 2023. Selain itu, tingkat kemiskinan di Gaza juga telah menyentuh angka 60 persen.

20Detik/Reuters - 20DETIK