Dilanda Kekeringan, Warga Desa Tambahagung Pati Kesulitan Air Bersih

20DETIK

   |   
3,861 Views | Sabtu, 25 Mei 2024 06:56 WIB

Kekeringan melanda Desa Tambahagung, Jawa Tengah. Warga mengalami kesulitan air bersih selama 10 hari belakangan. Mereka mengaku harus membeli air galonan selama musim kemarau ini.

Dian Utoro Aji - 20DETIK