Tebing Setinggi 60 Meter di Lumajang Longsor, 4 Penambang Pasir Tertimbun

20DETIK

   |   
3,062 Views | Selasa, 04 Jun 2024 17:09 WIB

Tebing setinggi 60 meter di Sungai Besuk Bang di Pronojiwo, Lumajang, longsor, Selasa (4/6). Akibatnya 4 penambang pasir dan 2 truk pasir tertimbun material longsor.

Nur Hadi Wicaksono - 20DETIK